Disebut Morning Glory karena mekarnya hanya di pagi hari hanya sampai jam 10 pagi. Tapi bisa sampai siang atau sore mungkin karena cuaca mendung. Berbagai macam Morning Glory baik dari jenis maupun warna.
Banyak pecinta tanaman hias menjadikan bunga ini sebagai bunga layak koleksi, karena kaya warna dan jenisnya.
Gampang pertumbuhannya dan harus kena sinar matahari supaya rain berbunga. Morning Glory bisa di tanam di tanah,dipot dan di polybag akan tetapi harus menyiapkan tiang rambatan, karena morning glory tumbuhnya merambat dan susah di kontrol area rambatannya.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar